Rantau,- Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tapin dalam hal ini melakukan Sosialisasi Permendagri No. 8 Tahun 2023 untuk pembaharuan SK SP4N LAPOR!, sosialisasi ini dihadiri oleh para sekretaris per SKPD dan perwakilannya yang bertempatkan di Aula Perencanaan Bappelitbang, Selasa (4/6/2024).
Acara Sosialisasi ini dibuka langsung oleh sekretaris diskominfo tapin Haris Faridi, S. Sos, M. M. dan dilanjutkan penyampaian sosialisasi oleh kepala bidang informasi pelayanan publik (IKP) Umar Faisal, S. Sos.
Dalam pemaparan sosialisasi ini beliau menjelaskan pentingnya menanggapi laporan dan aduan yang ada di SP4N LAPOR. Setelah selesai pemaparan dilanjutkan acara Monitoring dan Evaluasi SP4N LAPOR! yang mana di dalam acara ini di adakan reward untuk SKPD yang terbaik dalam menanggapi SP4N LAPOR! diantaranya RSUD Datu Sanggul, BKPSDM, dan Dinas PUPR.
Rantau,– Dalam rangka merayakan Hari Jadi Kabupaten Tapin yang ke-59, pemerintah daerah menggelar berbagai kegiatan, termasuk turnamen e-sport yang diikuti oleh para game...
RANTAU,- Dalam rangka optimalisasi pemberdayaan masyarakat untuk memperoleh dan mengakses informasi serta menyalurkan aspirasi melalui penggunaan website kim.id maka Dina...
Rantau,-Pemerintah Kecamatan Bakarangan menggelar acara Rembuk Stunting II pada hari ini, yang bertujuan untuk mengatasi masalah stunting di wilayah tersebut. Acara ini d...