RANTAU,- Pemerintah kabupaten Tapin melalui dinas kesehatan kabupaten Tapin melaksanakan peringatan hari gizi Nasional ke 63 bertempat di desa Aula Gedung Serba Guna Banua Hanyar Hulu, Kecamatan Tapin Utara, Senin (20/02).
Kegiatan dihadiri ketua TP PKK Hj Ratna Ellyani SIP yang diwakili Hj Saniah Mahyudin wakil ketua 4 TP PKK Tapin, kepala Dinas Kesehatan DR Alfian Yusuf, Kabid Kesmas Hj Khalidah SST MM, Ahmad Suriansyah Kades Desa Banua Halat Kanan, Camat Tapin Utara Ivada Chandra Sari, Anita Herlina SST Ketua Persatuan Ahli Gizi Cabang Tapin, Sugeng SKep NS MM, Kepala Puskesmas serta kepala desa dan ketua TP PKK se kecamatan Tapin Utara serta tamu undangan lainnya.
Rantau,– Dalam rangka merayakan Hari Jadi Kabupaten Tapin yang ke-59, pemerintah daerah menggelar berbagai kegiatan, termasuk turnamen e-sport yang diikuti oleh para game...
RANTAU,- Dalam rangka optimalisasi pemberdayaan masyarakat untuk memperoleh dan mengakses informasi serta menyalurkan aspirasi melalui penggunaan website kim.id maka Dina...
Rantau,-Pemerintah Kecamatan Bakarangan menggelar acara Rembuk Stunting II pada hari ini, yang bertujuan untuk mengatasi masalah stunting di wilayah tersebut. Acara ini d...