RANTAU,- Pemerintah Kabupaten Tapin dan Kejaksaan Negeri Tapin tanda tangani kesepakatan bersama (MoU) tentang Penanganan Permasalahan Hukum di Seluruh Kecamatan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Tapin, bertempat di Aula TAMASA Kantor Sekretariat Daerah Kabupaten Tapin, Rabu, 31 Agustus 2022 Pukul 09.00 Wita.
MoU ditandatangani langsung oleh Bupati Tapin HM Arifin Arpan MM bersama Kepala Kejaksaan Negeri Tapin Adi Fakhruddin SH MH dan disaksikan pejabat Esselon IV pada Kejaksaan Negeri Tapin dan seluruh pimpinan SOPD kabupaten Tapin.
RANTAU,-Menanggapi edaran surat dalam rangka memperingati HUT Ke-76 Proklamasi Pemerintahan Gubernur Tentara ALRI DIVISI IV Pertahanan Kalimantan, maka Dinas Komunikasi d...
RANTAU,- Bupati Tapin H Yamani beserta istri Hj Faridah Yamani menghadiri acara halalbihalal dan badadapatan bersama keluarga besar komunitas pensiun pejabat Tapin (KPPT)...
RANTAU,- Bertempat di Masjid Agung Humasa, Jumat (16/05/2025), di adakan acara pelepasan keberangkatan untuk Jemaah Haji Tahun 2025 dari Kabupaten Tapin. Dimulai dari Sha...
Rantau,– Suasana penuh semangat dan keceriaan menyelimuti Ruang Terbuka Publik (RTP) Kabupaten Tapin, saat ratusan peserta memadati lokasi dalam rangka mengikuti kegiatan...