RANTAU,- Camat Candi Laras Selatan bersama Kapolsek Iptu Heru Azharudin secara resmi menutup gebyar pekan Muharram dalam rangka memperingati tahun baru Islam 1446 hijriah yang dilaksanakan remaja masjid Da'watul Haq, desa Baringin A, kecamatan Candi Laras Selatan, Kamis malam (17/07).
Acara penutupan dihadiri Camat CLU Mukhadi, Ahmad Kasasi Kades Baringin A, ketua panitia H Parianata, Alamsyah Spd Sekcam CLS, Sekcam CLS, Guru M Arsyad, Hairudin Noor Panitia Masjid da'watul haq, Guru H Tabrani, Mahdan Hasan PHBI Da'Watul Haq serta tokoh agama dan tokoh masyarakat setempat.
Rantau,– Pemerintah Kabupaten Tapin menggelar rapat Sinkronisasi Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak dalam rangka persiapan Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH), yang merupakan...
Rantau,– Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tapin menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian dan pandangan umum fraksi-fraksi terhadap dua Rancangan...
Rantau,- Para CPNS turut serta mengikuti upacara Hari Kesadaran Nasional yang diadakan di Halaman Kantor Bupati Tapin, Kamis (17/04/2025).Pada saat dipertengahan upacara,...
Rantau,- Dalam memperingati tanggal 17 di setiap bulannya di adakanlah upacara Hari Kesadaran Nasional meski Upacara pada bulan ini tidak berjalan mulus dikarenakan cuaca...