RANTAU,- Suasana pengibaran bendera start sprint rally kejuaraan rally nasional, bertempat di halaman Kantor Bupati Tapin, Jumat (04/08).
Acara dihadiri Kapolda Kalsel Irjen Pol Andi Rian R Djadjadi SIK MH, Danrem 101/Antasari Brigjen TNI Ari Aryanto, S.E., M.I.P, Edy Sudharmadji Staf Ahli Gubernur Kalsel, Bupati Tapin HM Arifin Arpan MM, Wakil Bupati Tapin H Syafrudin Noor SE, SSos, HM Hatta, Ketua DPRD Tapin H Yamani SAK MM, Komisi 1 DPRD RI Bambang Heri Purnama serta Wakil Gubernur Sumatera Utara, Ketua IMI Kalsel Edi Sudarmadi, Walikota Pagar Alam yang juga Ketua IMI Sumsel serta peserta Rally dari Jawa, Sulawesi, Riau, Sumatera dan Kalimantan dan perelly Tapin H Rizki Prayoga dan H Rihan Fariza.
RANTAU,- Pemerintah daerah kabupaten Tapin melalui Bagian Organisasi Setda Tapin dan dinas perpustakaan dan arsip daerah melaksanakan sosialisasi pembuatan tata naskah di...
Rantau,- Pemerintah Kabupaten Tapin melalui Dinas Perdagangan Kab. Tapin yang bekerja sama dengan beberapa pihak, melaksanakan operasi pasar murah. Operasi Pasar Murah in...
RANTAU,- Dalam mendukung tugas pemerintah mewujudkan kabupaten sehat, Forum Kabupaten sehat (Forkas) kabupaten Tapin melakukan penguatan kelembagaan ditinggal kecamatan d...
RANTAU,- Camat Candi Laras Selatan Zaul Rahman SSos saat membuka kegiatan sosialisasi pajak SPPT PBB-P2 yang dilaksanakan Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Tapin di Kecam...