Penyuluhan PKPU Dalam Tahap Pemilihan Umum Tahun 2024
RANTAU,- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tapin menggelar penyuluhan peraturan komisi pemilihan umum (PKPU) dalam tahap pemilihan umum tahun 2024, bertempat di gedung Tri Guna Rantau, Jumat (23/12).
Dibuka secara resmi oleh Ketua KPU Tapin Hj Henny Hendriyanti SKM MM, penyuluhan dihadiri Irfan Rafi'an SSos divisi hukum dan pengawasan sebagai narasumber.
Turut berhadi komisioner KPU HM Fauzi SAg MM Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu, Komisioner KPU Syaefudin SAg MPd I dan Fitria SHI Ketua Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat, perwakilan Parpol serta perwakilan lembaga dan instansi terkait dilingkungan Pemkab.Tapin.
Rantau,– Pemerintah Kabupaten Tapin menggelar rapat Sinkronisasi Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak dalam rangka persiapan Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH), yang merupakan...
Rantau,– Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tapin menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian dan pandangan umum fraksi-fraksi terhadap dua Rancangan...
Rantau,- Para CPNS turut serta mengikuti upacara Hari Kesadaran Nasional yang diadakan di Halaman Kantor Bupati Tapin, Kamis (17/04/2025).Pada saat dipertengahan upacara,...
Rantau,- Dalam memperingati tanggal 17 di setiap bulannya di adakanlah upacara Hari Kesadaran Nasional meski Upacara pada bulan ini tidak berjalan mulus dikarenakan cuaca...